AMF – The Financial Markets Authorit

Posted on

The Financial Markets Authority (AMF) adalah salah satu regulator badan investasi keuangan, badan organisasi yang menetapkan aturan dan kebijakan bagi setiap penyedia layanan invetasi seperti broker dan sejenisnya. Tujuan dari AMF adalah untuk melindungi para pelaku pasar khusunya investor.

AMF Financial Markets Authorit

AMF: Financial Markets Authority, sebuah organisasi publik yang independen dengan legalitas hukum, khusunya di bidang keuangan. AMF sendiri didirikan pada tahun 2003 dan berkantor pusat di Perancis.

AMF bertugas mengatur dan mengawasi semua transaksi keuangan yang melibatkan setiap perusahaan yang terdaftar di bawah pantauan AMF.
– Untuk informasi lebih lanjut:

Situs website AMF-France.org.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *