Apa itu Uang Kartal?
Uang kartal (Common Money) adalah uang yang digunakan oleh masyarakat umum dalam transaksi ekonomi sehari-hari dan dianggap sebagai alat pembayaran yang sah. Uang kartal diterbitkan/dikeluarkan oleh bank sentral di masing-masing negara, terdiri dari uang kertas dan logam/koin.
Kamus Forex Indonesia: Jenis Uang Kartal
Uang kertas adalah uang yang terbuat dari kertas berbahan khusus dengang ciri-ciri yang berbeda di setiap nominalnya.
Uang logam/koin biasanya berbentuk bulat yang terbuat dari bahan tembaga, alumunium, nikel atau kuningan. Biasanya uang logam hanya dibuat untuk nominal kecil.
Setiap negara mempunyai uang kartal masing-masing, seperti di Indonesia menggunakan Rupiah, Amerika Serikat Dolar AS.